Puisi Tribute to Freddie Mercury 5 September 1946 – 24 November 1991
Puisi : Tangisan Pertama ku Adalah Duka Dunia
Dua puluh sembilan
tahun yang lalu, aku terlahir
Bersama malam
suara tangisan ku menemani kesunyian
Namun tak
disangka, ini jalan semesta, Tangisan ku duka bagi dunia
Dia pergi meninggalkan cinta juga cerita
We are the champions, kemenangan mengantarmu
menghadap semesta
Karya_mu membekas dan abadi
Masih terdengar
sampai saat ini , bohemainrhapsody(i)
Save....save.... me nyanyian ini adalah nubuat
Tanda - tanda kegelisahan pada awan dan langit
sang bintang yang jatuh telah menggores langit malam
dengan indah
Oleh Jojie Geovanni M Jakarta, 24 November 2017
Komentar
Posting Komentar